MEKANISME BAGI HASIL SIMPANAN BERJANGKA SYARIAH (SI JAKA) DI BMT NURUL UMMAH NGASEM JAWA TIMUR (The Sharia Futures Deposit (Si Jaka) Profit Sharing Mechanism in BMT Nurul Ummah Ngasem East Java)
DOI:
https://doi.org/10.30762/q.v4i1.1971Keywords:
Sharia Futures Mechanism, Management and DepositsAbstract
Penelitian ini dilatar belakangi pengelolaan simpanan berjangka syariah yang semakin pesat dari tahun ke tahun selain itu BMT Nurul Ummah Ngasem Jawa Timur juga melakukan kegiatan penghimpunan dana dari masyarakat salah satunya produk tabungan berjangka syariah (Si Jaka). Dalam pratiknya menggunakan akad mudharabah. oleh sebab itu nasabah sebagai pemilik dana yang telah menyimpan dananya, mendapatkan bagi hasil atau keuntungan yang telah disepakati bersama di awal pembukaan tabungan berjangka syariah (Si Jaka). Oleh karena itu penelitian tertarik untuk mengangkat judul Mekanisme bagi hasil simpanan berjangka syariah (Si Jaka) di BMT Nurul Ummah Ngasem Jawa Timur. Pertanyaan utama yang akan dijawab dari penelitian ini adalah: 1) pengelolaan simpanan berjangka syariah (Si Jaka) yang ada di BMT Nurul Ummah Ngasem Jawa Timur. (2) mekanisme bagi hasil simpanan berjangka syariah (Si Jaka) di BMT Nurul Ummah Ngasem Jawa Timur. Untuk menjawab permasalahan tersebut, maka penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif yang menghasilakan data-data yang diperoleh dari objek penelitian yakni dengan metode observasi, wawancara, dan dokumentasi yang kemudian dilakukan analisis dengan cara mendeskripsikan data dari informal, mereduksi data sesuai kebutuhan penelitian, kemudian di analisis oleh penulis, dan disimpulkan untuk menjawab penelitian. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa pengelolaan dan mekanisme bagi hasil simpanan berjangka syariah (Si Jaka) yang ada di BMT Nurul Ummah Ngasem Jawa Timur dalam penerapan nisbahnya harus benar-benar sesuai dengan prinsip syariah.
This research was grounded by the management of sharia futures deposits which are rapidly increasing from year to year. Besides, BMT Nurul Ummah Ngasem East Java also conducts fundraising activities from the public, one of which is sharia term savings products (Si Jaka). In practice, it uses the mudharabah agreement. Therefore, the customer as the owner of the funds that has deposited the funds, get a profit sharing or profit that has been mutually agreed upon at the beginning of opening of sharia term savings (Si Jaka). Therefore, the research was interested in raising the title of the mechanism for the sharia term savings products (Si Jaka) at BMT Nurul Ummah Ngasem, East Java. The main questions that will be answered from this research were: 1. management of sharia term savings products (Si Jaka) at BMT Nurul Ummah Ngasem East Java, 2. mechanism for the sharia term savings products (Si Jaka) at BMT Nurul Ummah Ngasem East Java. To answer these problems, this research uses a qualitative descriptive approach that produces data obtained from the research object namely observation, interviews, and documentation which are then analyzed by describing data from informal, reducing data according to research needs, then di analysis by the author, and concluded to answer the research. The results of the study concluded that the management and profit sharing mechanism of sharia term savings products (Si Jaka) at BMT Nurul Ummah Ngasem East Java in applying the ratio must be really in accordance with sharia principles.
References
Ali, Zainudin. Hukum Perbankan Syariah, (Jakarta: Sinar Grafika, 2008)
Anshori, Abdul Ghofar. Perbankan Syariah di Indonesia, (Yogyakarta: Gadjah Mada University Press, 2009).
Anto, Muhammad Syafi’i. Bank Syariah dari Teori ke Pratik, (Jakarta: Gema Insani, 2001)
Antonia, Muhammad Syafi’i. Bank Syariah dari Teori ke Praktik, (Jakarta: Gema Insani Press 2000)
Antonio, Syafi’i. Bank Syariah dari Tepri ke Praktek, (Jakarta: Gema Insani, 2001).
Ascarya, Akad dan Produk Bank Syariah, (Jakarta: PT Raja Grafindo, 2008,)
Azwar, Saifuddin. Metode Penelitian, (Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 1998)
Brosur BMT Nurul Ummah Ngasem Jawa Timur Tahun 2018.
Dahlan, Abdul Aziz. Ensiklopedi Hukum Islam, (Jakarta: PT Ichtiar Baru van Hove, 2006).
Departemen Agama RI, Al-Quran dan Terjamahnya, (Surabaya: CV. Karya Utama, 2005)
Ghony, M. Djunaidi., dan Almanshur, Fauzan. Metodologi Penelitian Kualitatif, (Jakarta: Ar-Ruzz Media, 2003),
Hadis Riwayat Muslim, Terjemah Bulughul Marom
Hakim, Lukman. Prinsip-prinsip Ekonomi Islam, (Jakarta: Erlangga, 2012)
Hasil Observasi Di BMT Nurul Ummah Ngasem Jawa Timur Pada Tanggal 19 Juni 2019
Hasil Wawancara Dengan Bapak Joko Sutrisno selaku Account Officer BMT Nurul Ummah Ngasem Hari Senin 21 Juni 2019 Jam 14:30 15:25WIB.
Huda, Qomarul. Fiqih Muamalah, (Yogyakarta: Teras, 2011)
Karim, Andiwarman. Bank Islam: Analisis Fiqih dan Keuangan, (Jakarta: Rajawali Pres, 2011).
Karnaen, Perwataatnaja., dan Antonia, Syafi’i. Apa dan Bagaimana Bank Islam, (Yogyakarta: Dhana Bhakti Wakaf, 1992)
Kasmir, Bank dan Lembaga Keuangan, (Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2005).
Nawawi, Ismail. Fiqih Muamalah Klasik dan Kontemporer, (Bandung: Ghalia Indonesia, 2012)
Purnamasari, Irma Devita. Panduan Lengkap Hukum Praktis Populer Kiatkiat Cerdas, Mudah, dan Bijak
Memahami Akad Syariah, (Jakarta: Mizan Media Utama, 2011)
Ridwan, Muhammad. Manajemen Bank Syariah, (Yogyakarta: UUP AMP YKPN, 2002)
Ridwan, Muhammad. Sistem dan Prosedur Operasional Bank Syariah, (Yogyakarta: UII Press, 2005).
Ridwan, Muhammad., dan Suwiknyo, Dwi. Akuntansi Perbankan Syariah, (Yogyakarta: Trust Media, 2009).
Rofiq, Ahmad. Fiqih Kontekstual dari Normatif ke Pemaknaan Sosial, (Yogyakarta: Puataka Pelajar, 2004).
Soemitra, Andri. Bank dan Lembaga Keuangan Syariah, (Jakarta: Kencana Prenada media Group, Cet. Ke-1, 2009).
Suhendi, Hendri. Fiqih Muamalah, (Jakarta: Rajawali Pres, 2010)
Sutanto, Herry., dan Umam, Khaerul. Manajemen Pemasaran Bank Syariah, (Bandung: Pustaka Setia, 2013)
Terjemah, Bulughul Maram Min Adillatil Ahkam, (Babu – Al Musaqaat Wa Al Ijarah) 920, (Bandung: CV. Diponegoro Bandung).
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Qawanin: Journal of Economic Syaria Law
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.