Praktik Jual Beli Dalam Kerja Sama Tebar Benih Ikan KOI Prespektif Fiqih Muamalah (Studi Kasus di Desa Gododeso Kecamatan Kanigoro Blitar)

Authors

  • Andi Ardiyan Mustakim IAIN Kediri

DOI:

https://doi.org/10.30762/qaw.v7i1.179

Keywords:

Tebar Benih Ikan, Bisnis KOI, Syirkah Bahaim

Abstract

Perkembangan bisnis ikan Koi di Blitar berkembang sangat pesat dan masyarakat banyak yang menekuninya. Jika bisnisnya berhasil, maka keuntungan yang didapat sangat tinggi. Praktik kemitraan menjadi salah satu yang berkembang khususnya di desa Banggle Kecamatan Kanigoro Kabupaten Blitar Jawa Timur. Dengan latar belakang pendidikan yang beragam, berpotensi melakukan praktik kemitraan yang tidak sesuai dengan fiqih muamalah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif yang bersifat deskriptif dengan cara berpikir induktif. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan fenomenologi. Analisis data dalam penelitian ini dilakukan tiga tahap, yaitu pengumpulan data, reduksi data, dan verifikasi data. Temuan penelitian adalah Tlogo Fish dan mitra lainnya termasuk bentuk syirkah yang diperbolehkan dalam fiqih muamalah. Syirkah tersebut dalam kategori syirkah ‘inan fi al-amwa>l al-muqayyadah atau berdasarkan jenis modal yang dijadikan kemitraan yaitu berupa ikan Koi maka termasuk dalam syirkah al-baha>im.

References

‘At}i>qi>, Muhamad ‘Ubaidillah, ‘Uqu>d al-Syarika>t Dira>sah Fiqhiyah Muqa>ranah, (Kuwait: Maktabah Ibn Kasi>r, 2006).

al-Bujairami>, Sulaima>n ibn Muhamad, Tuh}fah al-H{abi>b ‘ala Syarh al-Khat}i>b, (Beirut: Dar al-Kutub al-‘Ilmiyah, 1996).

al-Ka>ff, Hasan ibn Ahmad, al-Taqrira>t al-Sadi>dah fi al-Masa>il al-Mufi>dah Qism al-Buyu>’ wa al-Fara>id}, (Tari>m, Dar al-Mi>ra>s al-Nabawi>, 2013).

al-Sanhu>ri>, Abd al-Razza>q, Mas}a>dir al-Haq fi al-Fiqh al-Isla>mi>, (Cairo: Dar Ih}ya>’ al-Tura>s al-‘Arabi>, 2001).

al-Syala>h}i>, Kha>lid ibn D{aifullah, al-Tibya>n fi Takhri>j wa Tabwi>b Ah}adis Bulu>g al-Mara>m, (Riyad: Muassasah al-Risa>lah, 1425 H).

al-Syat}iri>, Muhamad ibn Ahmad, Syarh al-Yaqu>t al-Nafi>s, (Jeddah: Dar al-Minha>j, 2007).

al-Zuh}aili>, Wahbah, al-Mu’a>malah al-Ma>liyah al-Mu’a>s}irah, (Damaskus: Dar al-Fikr, 2006).

Anwar, Syamsul, Hukum Perjanjian Syariah (Studi Tentang Teori Akad dalam Fiqih Muamalat), (Jakarta: PT. RAJAGRAFINDO PERSADA, 2010).

Fatimah, Siti Nurul, “Strategi Pengembangan Usaha Penghasil Ikan Koi Desa Kemloko Kecamatan Nglegok Kabupaten Blitar”, Skripsi, (Malang: Universitas Muhammadiyah Malang, 2020).

H{azm, Ibn, Mara>tib al-Ijma>’, (Beirut: Dar Ibn H{azm, 1998).

Mania, Sulaiman Saat dan Sitti, Pengantar Metodologi Penelitian, (Jakarta: Sibuku, 2018).

Mubarok, Jaih, dkk, Ekonomi Syariah Bagi Perguruan Tinggi Hukum Strata 1, (Jakarta: Bank Indonesia, 2021).

Mubarok, Maulana Hasanudin dan Jaih, Perkembangan Akad Musyarakah, (Jakarta: Kencana, 2012).

Nabilah, Zidna, “Sistem Kerja Sama Budi Daya Ikan Koi Mitra Tani Yudi Koi Fams Blitar Perspektif Ekonomi Syariah “, Jurnal Cakrawala Ilmiah, Vol. 1, No. 10, 2407–2420. Retrieved from https://bajangjournal.com/index.php/JCI/article/view/2570

Pelangi, Tim Laskar, Metodologi Fiqih Muamalah, (Kediri: Lirboyo Pres, 2013).

Sugiyono, Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods), (Bandung: Alfabeta, 2018).

Yulistiya , Riesti Triyanti Dan Maharani, “Rantai Pemasaran Ikan Koi (Cyprinus Carpio) Di Kabupaten Blitar, Jawa Timur “, Buletin Ilmiah Marina, Vol. 7, No. 1, 2012

Downloads

Published

2023-06-30

How to Cite

Andi Ardiyan Mustakim. (2023). Praktik Jual Beli Dalam Kerja Sama Tebar Benih Ikan KOI Prespektif Fiqih Muamalah (Studi Kasus di Desa Gododeso Kecamatan Kanigoro Blitar). Qawãnïn Journal of Economic Syaria Law, 7(1), 1–13. https://doi.org/10.30762/qaw.v7i1.179

Issue

Section

Articles